HP Pedia - Beberapa waktu yang lalu BBM sudah tersedia untuk perangkat Android, namun hanya yang menggunakan OS ICS ke atas dan processor ARMv7 saja. Nah setelah saya browsing-browsing di internet ternyata untuk yang pakek Android Gingerbread sekarang sudah bisa tuh nempel BBM di Handphone nya.
Walaupun sebenarnya versi finalnya baru akan dirilis Februari mendatang, namun versi BETAnya sudah bisa anda download.
Banyak yang telah berhasil mengintsall BBM For Gingerbread ARMv6 100.0.0.10 Beta ini ke perangkat mereka, seperi Samsung Galaxy Mini, Samsung Galaxy Young, Samsung Galaxy Ace, dan lain sebagainya.
Yaps semoga info Download BBM For Android Gingerbread diatas bisa bermanfaat. :D
0
Walaupun sebenarnya versi finalnya baru akan dirilis Februari mendatang, namun versi BETAnya sudah bisa anda download.
Banyak yang telah berhasil mengintsall BBM For Gingerbread ARMv6 100.0.0.10 Beta ini ke perangkat mereka, seperi Samsung Galaxy Mini, Samsung Galaxy Young, Samsung Galaxy Ace, dan lain sebagainya.
Syarat untuk Pemasangan BBM For Android GingerbreadBagi yang ingin mencobanya, bisa mendownload file .apk nya bisa lewat Link ini via Google Drive atau Dropbox
- Prosesor minimal single-core 1GHz
- Minimal memori RAM 512MB
- Android 2.3 Gingerbread harus sudah di root
- Harus punya BlackBerry ID tentunya
Yaps semoga info Download BBM For Android Gingerbread diatas bisa bermanfaat. :D